Makalah.id – Mungkin anda sudah pernah tahu mengenai contoh surat jual beli tanah, namun kami yakin bahwa anda belum mengetahui lebih detail mengenai definisi atau pengertian dari surat tersebut serta seperti apa format surat jual beli tanah yang sesuai dengan ketentuan atau aturan – aturan yang berlaku.
Maka dari itu, pada kesempatan kali ini kami akan memberikan informasi penting kepada anda semuanya mengenai definisi dari surat jual beli tanah termasuk juga seperti apa contoh surat jual beli tanah yang nantinya bisa anda jadikan referensi ketika anda sewaktu – sewaktu dimintai tolong untuk membuat sebuah surat jual beli tanah yang baik dan benar.
Memang dalam menjalankan sebuah bisnis properti atau bisnis yang berhubungan dengan jual beli tanah, anda tidak akan lepas dari surat yang satu ini. Surat jual beli tanah tersebut nantinya akan dijadikan sebagai bukti dan memiliki kekuatan hukum yang kuat sehingga tidak akan bisa digugat lagi.
Contoh Surat Jual Beli Tanah
Pengertian Surat Jual Beli Tanah
Surat jual beli tanah merupakan sebuah surat yang dibuat yang mana isi dari surat tersebut menginformasikan bahwasanya pada tanggal dan waktu tertentu telah dilakukan akad atau transaksi jual beli tanah antara pihak pertama dengan pihak kedua atau juga bisa disebut antara pihak penjual dengan pihak pembeli.
Perlu anda tahu bahwa di dalam pembuatan surat jual beli tanah harus disertakan juga seorang saksi yang berjumlah minimal satu atau jika bisa sebanyak dua orang yang mana fungsi dari saksi tersebut nantinya akan menjadi pihak yang akan membuktikan kebenaran yang sesungguhnya jika misalnya kedua belah pihak mengalami perselisihan.
Dan yang tidak kalah penting adalah surat jual beli tanah yang akan anda buat harus menyertakan secara jelas mengenai informasi telah dilakukan jual beli tanah secara jelas dan tidak menimbulkan multi tafsir. Selain itu, surat ini termasuk ke dalam contoh surat resmi. Jadi jika anda membuatnya, maka anda harus memperhatikan mengenai penggunaan bahasa dan juga pemilihan kata yang tepat yang akan anda tuangkan di dalam surat anda.
Sementara itu, untuk hal – hal yang harus anda perhatikan di dalam membuat surat jual beli tanah adalah seperti di bawah ini:
- Anda harus secara jelas menyebutkan identitas dari kedua belah pihak yang melakukan akad jual beli.
- Anda harus menerangkan secara jelas mengenai objek yang akan atau telah dijual, dalam hal ini yaitu tanah, yakni dengan menjelaskan perihal luas tanah, harga tanah, sertifikat tanah, sampai dengan batas – batas wilayah tanah yang akan anda jual.
- Dan juga anda harus menghadirkan saksi – saksi sebanyak minimal 2 orang untuk nantinya sebagai pihak yang akan dimintai keterangan ketika terjadi sebuah sengketa.
- Menyebutkan jaminan seperti misalnya menyebutkan beberapa keterangan mengenai metode pembayaran, waktu pembayaran, dan lain sebagainya.
Contoh Surat Jual Beli Tanah
Contoh Surat Jual Beli Tanah
Setelah sebelumnya kita membahas mengenai definisi dan juga hal – hal yang harus anda perhatikan dalam membuat surat jual beli tanah, maka tiba saatnya kami akan memberikan contoh surat jual beli tanah yang bisa anda jadikan referensi ketika nantinya anda dimintai tolong untuk membuat surat jual beli tanah yang benar.
Surat Perjanjian Jual Beli Tanah
- Sebelah barat : Berbatasan dengan tanah milik M. Amin
- Sebelah timur : Berbatasan dengan tanah milik Melinda
- Sebelah utara : Berbatasan dengan tanah milik Fauziah
- Sebelah selatan : Berbatasan dengan tanah milik Sungai
- Ukuran panjang dan lebar sebesar 590 M2
- Atap yang berupa Genteng
- Dinding yang terbuat dari Tembok
- Lantai yang terbuat dari Keramik marmer
Contoh Surat Jual Beli Tanah
ARTIKEL TERKAIT